#AzureTips Mengamankan koneksi database dengan Azure Private Link

Hampir semua aplikasi membutuhkan database. Konfigurasi yang cukup umum di Azure adalah menggunakan database PaaS seperti Azure SQL, PostgreSQL, MySQL, MariaDB, dan lain-lain.

By default, database PaaS membuka akses dari Internet. Hal ini tentu saja sangat tidak direkomendasikan secara security. Jadi bagaimana arsitektur yang direkomendasikan, sehingga database PaaS bisa digunakan dengan aman?

Dalam video ini, saya menjelaskan cara mengamankan koneksi ke database dengan menggunakan Azure Private Link, sehingga akses dari Internet bisa ditutup.

Jangan lupa Subscribe di channel nya, dan tandai lonceng Notification, supaya mendapat notifikasi ketika ada video-video terbaru 😊

Berikan komentar atau pertanyaan di Comments ya, akan dijawab secepat mungkin. Kalau ada usulan topik video berikutnya juga boleh 😊

YouTube player

References:

Add a Comment